Pelda Rizal : Sampai Proses Penjemuran Padi, Babinsa Hadir Melakukan Pendampingan

    Pelda Rizal : Sampai Proses Penjemuran Padi, Babinsa Hadir Melakukan Pendampingan
    Aceh Timur - Babinsa Koramil 21/Madat Kodim 0104/Aceh Timur Pelda Muhammad Rizal  mendampingi petani dalam proses penjemuran padi milik petani binaan di Desa Abeuk Glantek Kecamatan Madat, Kabupaten Aceh Timur.

    Aceh Timur - Babinsa Koramil 21/Madat Kodim 0104/Aceh Timur Pelda Muhammad Rizal  mendampingi petani dalam proses penjemuran padi milik petani binaan di Desa Abeuk Glantek Kecamatan Madat, Kabupaten Aceh Timur, Rabu (09/03/2022).

    Terlihat Babinsa bersama petani tengah malakukan penjemuran padi hasil panen milik Fatimah yang beberapa pekan lalu telah melewati masa panen di sawah seluas 7 Rante mengahsilkan padi berkisar 1, 4 Ton.

    Pelda Muhammad Rizal selaku Babinsa setempat mengatakan kegiatan ini merupakan wujud peran aktif kita dalam mensukseskan ketahanan pangan serta meningkatkan kesejahteraan para petani yang ada di desa.

    "Kebetulan cuaca hari ini sangat mendukung pada proses penjemuran dan kita turun mendampingi ibu Fatimah yang menjemur padi hasil panen",

    Kegiatan penjemuran padi ini bertujuan untuk menjaga kualitas gabah agar tetap baik dan tidak busuk bila disimpan dalam jangka waktu yang lama.

    Selajutnya Fatimah selaku petani mengucapkan terimakasihnya kepada Pelda Rizal yang telah membantu dirinya dalam proses penjemuran padi, "kehadiran Babinsa sangat dirasakan oleh para petani yang ada di desa, selain melakukan pendamingan pak Babinsa juga selalu turun langsung membantu kami", pungkas Fatimah.

    Sosial Pertanian
    Kusdiyono

    Kusdiyono

    Artikel Sebelumnya

    Koptu Nunung : " Menjadi Babinsa Itu, Siap...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Peureulak Barat Terapkan Metode...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Eks Dirut Pertamina Luhur Budi Djatmiko Ditetapkan Tersangka, Apa Kasusnya?
    Jaga Kesehatan Tubuh, Prajurit Korem 012/TU Laksanakan Olahraga Bersama
    Menteri ATR/BPN Temui Kapolri Untuk Kerjasama Berantas Mafia Tanah Tanpa Toleransi
    Kodim 1710/Mimika Buka Perkemahan Wira Karya Pramuka Saka Wira Kartika TA 2024
    Panglima TNI Paparkan Kesiapan Dalam Mendukung Pilkada Serentak dan Pencapaian Asta Cita

    Tags